Assalamu’alaikum Warahmatullaahi Wabarakaatuh
Hidup Mahasiswa!
Hidup Rakyat Indonesia!
| Minggu, 01 Mei 2022 |
Hello Ilkomersπ’
Peringatan 1 Mei sebagai Hari Buruh Internasional atau yang lebih dikenal dengan sebutan May Day sangat lekat dengan peristiwa yang terjadi di lapangan Haymarket, Chicago, Illinois, Amerika Serikat (AS) pada 4 Mei 1886. Saat itu terjadi peristiwa Haymarket. Mereka mogok kerja dengan cara turun ke jalan. Kaum pekerja saat itu muak terhadap dominasi kelas borjuis. Polisi turun ke jalan hingga menembaki para demonstran. Korban luka dan tewas berjatuhan. International Working Men’s Association dalam sidangnya di Paris 1889 menetapkan 1 Mei sebagai Hari Buruh Sedunia.
Selamat Hari Buruh Sedunia! Semoga keadilan dan kesejahteraan selalu menyertai para buruh dan pekerja di seluruh dunia.
Sumber : kompas.com
Wassalamu’alaikum Warahmatullaahi Wabarakaatuh.
βββββββββββββ’β’Β» Β«β’β’ββββββββββββ
Bupati Mahasiswa : Ilham Yusro
Wakil Bupati Mahasiswa : Ahmad Iqbal
βββββββββββββ’β’Β» Β«β’β’ββββββββββββ
DINAS INFORMASI DAN KOMUNIKASI
βββββββββββββ’β’Β» Β«β’β’ββββββββββββ